BlackBerry Z10 Review

BlackBerry Z10 Review
BlackBerry Z10 ReviewBlackBerry Z10 adalah ponsel terbaru jagoan BlackBerry ditahun 2013 ini. BlackBerry Z10 ini diharapkan sebagai titik balik bagi RIM untuk mengakhiri keterpurukan penjualan dipasar smartphone. BlackBerry Z10 ini bersenjatakan OS BlackBerry terbaru yaitu OS versi 10, serta memiliki desain yang mewah, lengkap dan fitur yang berspesifikasi tinggi.

BlackBerry Z10 adalah impian para "profesional" karena hp ini dirancang dan dibangun dengan standar tertinggi yang sangat beda dengan seri BlackBerry sebelumnya. Dengan fitur-fitur terbaru dari OS 10 misalnya BlackBerry Hub yang dapat memaksimalkan kegiatan "social networking" dan Blackbery Messenger/BBM dengan fitur video chat dll. Inilah fitur yang membuatnya lebih menarik dari versi BlackBerry smartphone sebelumnyaBlackBerry Z10 cocok untuk anda yang senang bermain, bekerja, dan bersosialisasi dengan gaya hidup aktif Anda.

Berbagai fitur yang dahsyat sudah pasti ada di BlackBerry Z10, misalnya fitur kamera saja memiliki resolusi tinggi yaitu 8 MP, BlackBerry OS versi 10, Dual-core 1.5 GHz Krait, 4.2 "layar WXGA dengan capacitive touchscreendesain mewah dan berbagai fitur lainnya.


Berikut "Key features/kelebihan" BlackBerry Z10 yang dikutip dari GSMarena :
  • Quad-band GSM/GPRS/EDGE, tri/quad-band UMTS/HSPA, optional 100 Mbps LTE
  • 4.2" 16M-color WXGA (768 x 1280 pixels) capacitive touchscreen TFT
  • Dual-core 1.5 GHz Krait, 2GB RAM, Adreno 225
  • BlackBerry 10 OS; advanced on-screen keyboard; Office document editor
  • BlackBerry Hub with extensive social networking connectivity
  • BBM with video chat and screen sharing
  • 8 megapixel auto-focus camera with face detection and Time Shift; LED flash, 2MP front facing camera
  • Full HD (1080p) video recording at 30fps; 720p recording with front-facing camera
  • 16GB storage, microSD card slot; built-in Dropbox and Box integration
  • Wi-Fi a/b/g/n, Wi-Fi hotspot; Wi-Fi sync
  • Bluetooth 4.0
  • NFC
  • standard microUSB port, microHDMI
  • 3.5mm audio jack
  • GPS receiver with A-GPS
Main disadvantages/kekurangan dari BlackBerry Z10
  • Tampilan "user interface" baru masih menunggu respon positif dari pengguna
  • Kadang-kadang suka "crash" dan masih banyak bug di OS 10
  • BlackBerry World masih memiliki "aplikasi" yang sedikit
  • BlackBerry Maps bahkan lebih buruk dari Apple Maps
  • Kamera menawarkan sedikit kontrol atas kualitas gambar
Harga smartphone BlackBerry Z10 yang telah masuk di Indonesia ini yaitu sekitar $750 atau setara dengan 7,5 juta rupiah.

Spesifikasi lengkap BlackBerry Z10
GENERAL2G NetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions
3G NetworkHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 - STL100-1
HSDPA 850 / 900 / 2100 - STL100-2
4G NetworkLTE 800 / 900 / 1800 / 2600 - STL100-2
SIMMicro-SIM
Announced2013, January
StatusAvailable. Released 2013, January
BODYDimensions130 x 65.6 x 9 mm (5.12 x 2.58 x 0.35 in)
Weight137.5 g (4.83 oz)
DISPLAYTypeCapacitive touchscreen, 16M colors
Size768 x 1280 pixels, 4.2 inches (~355 ppi pixel density)
MultitouchYes
SOUNDAlert typesVibration, MP3 ringtones
LoudspeakerYes
3.5mm jackYes
MEMORYCard slotmicroSD, up to 64 GB
Internal16 GB storage, 2 GB RAM
DATAGPRSYes
EDGEYes
SpeedHSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps; LTE, EV-DO Rev. A, up to 3.1 Mbps
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band
BluetoothYes, v4.0 with A2DP, LE
NFCYes
USBYes, microUSB v2.0
CAMERAPrimary8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
FeaturesGeo-tagging, face detection, image stabilization
VideoYes, 1080p@30fps, video stabilization
SecondaryYes, 2 MP, 720p@30fps
FEATURESOSBlackBerry 10 OS, upgradable to v10.1
ChipsetQualcomm MSM8960 Snapdragon
CPUDual-core 1.5 GHz Krait
GPUAdreno 225
SensorsAccelerometer, gyro, proximity, compass
MessagingSMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6
BrowserHTML5
RadioNo
GPSYes, with A-GPS support
JavaYes, MIDP 2.1
ColorsBlack, White
- SNS integration
- HDMI port
- BlackBerry maps
- Organizer
- Document viewer
- Photo viewer
- MP3/WMA/WAV/eAAC+/FlAC player
- DivX/XviD/MP4/WMV/H.263/H.264 player
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BATTERYLi-Ion 1800 mAh battery
Stand-byUp to 312 h
Talk timeUp to 10 h
MISCSAR US1.07 W/kg (head)     1.07 W/kg (body)    
SAR EU0.87 W/kg (head)     0.99 W/kg (body)    
Price group
TESTSDisplayContrast ratio: 1532 (nominal) / 2.051:1 (sunlight)
LoudspeakerVoice 70dB / Noise 67dB / Ring 73dB
Audio qualityNoise -82.8dB / Crosstalk -80.5dB
CameraPhoto / Video
Battery lifeEndurance rating 46h

Demikianlah artikel BlackBerry Z10 Review. Semoga bermanfaat!
BlackBerry Z10 Review BlackBerry Z10 Review Reviewed by Putra on 2:04:00 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.