Resep Masakan Ikan Goreng Tepung

Resep Ikan goreng Tepung
Resep Masakan Ikan Goreng Tepung


Bahan Ikan Goreng Tepung :

  • 250 g fillet ikan dory atau ikan tenggiri, potong ½ x 3x2 cm
  • 1 siung bawang putih, parut
  • ½ sdt merica bubuk
  • ½ sdt garam
  • minyak goreng

Lapisan Ikan Goreng Tepung :

  • Air es
  • 2 sdm tepung terigu
  • Aduk jadi satu: 100 g tepung terigu, 1/2sdt garam, 1 sdt kaldu ayam bubuk

Pelengkap: mayones botolan

Cara Membuat Ikan Goreng Tepung :

  1. Remas-remas potongan ikan dengan bawang putih, merica dan garam hingga rata.
  2. Taburi tiap potongan ikan dengan sedikit tepung terigu hingga rata.
  3. Celupkan dalam air es lalu gulingkan dalam campuran terigu sambil remas-remas hingga rata.
  4. Goreng dalam minyak panas dan banyak hingga kuning kecokelatan.
  5. Angkat dan tiriskan.
  6. Sajikan dengan mayones. 


Saya Sarankan anda untuk segera berhenti membaca artikel Resep Masakan Ikan Goreng Tepung ini, karena sekaranglah wakt yang paling tepat untuk anda mencoba dan memperaktekanya, dan akhir kata semoga anda berhasil dengan sempurna dalam membuatnya nanti. ^_^
Resep Masakan Ikan Goreng Tepung Resep Masakan Ikan Goreng Tepung Reviewed by Putra on 7:10:00 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.